
Ihya Akmal
- Tandai sebagai tidak pantas
- Tampilkan histori ulasan
Game yang sangat tidak seimbang. Mana mengisi terlalu lambat, namun kartu memerlukan mana yang banyak. Kartu pasukan muncul sangat jarang, sedangkan kartu spell yang sangat tidak berguna muncul terlalu sering. Namun, musuh malah dengan mudah dan cepat mengeluarkan kartu pasukan yang bagus, sehingga kita tidak dapat kesempatan untuk menyerang musuh dikarenakan jarangnya serta mahalnya harga mana kartu pasukan yang bisa kita gunakan.

Roberto Sitepu
- Tandai sebagai tidak pantas
- Tampilkan histori ulasan
Cukup inovatif, tapi efek skill perlu ditingkatkan. Kenapa tidak bisa membayar dengan Google Play, harus Master Card?